Bikin Toilet Anda Makin Estetik, Modal Galon Bekas Le Minerale Bisa Jadi Tempat Tisu Rol! Cobain deh

Tempat tisu rol toilet atau dapur estetik bahan dari galon bekas Le Minerale dan hiasan dari renda dan spons glitter.

by Nurulfitriana Ramadhani

BERITASUKOHARJO.com - Siapa sangka ternyata cuma dari galon bekas Le Minerale bisa sulap jadi tempat tisu roll, dijamin bikin toilet Anda makin estetik.

Mungkin Anda sudah bosan dengan kerajinan galon bekas Le Minerale yang cuma digunakan sebagai wadah serbaguna atau vas bunga. Namun, Anda juga bisa jadikan sebagai tempat tisu yang bisa Anda letakkan di toilet Anda.

Adapun tempat tisu roll yang satu ini tak hanya cocok untuk Anda letakkan di toilet Anda walaupun dari galon bekas Le Minerale, Anda bisa letakkan di dapur Anda atau ruang makan Anda.

Baca Juga: Gatal karena Biduran Susah Hilang? Simak 7 Penyebab Kulit Gatal yang Bisa Ganggu Aktivitas Ini

Bagi Anda yang penasaran dengan cara membuat tempat tisu roll cuma bahan dari galon bekas Le Minerale atau Anda bisa gunakan galon bekas dari Cleo, langsung saja simak tutorialnya, dilansir oleh BeritaSukoharjo.com dari akun Instagram @diy_bebikinan.

Bahan:

Galon bekas Le Minerale

Renda hias

Kain perca

Spidol

Sumpit kayu

Tisu roll

Spons glitter

Pita

Baca Juga: Bisa Jadi Wadah Bumbu atau Skincare! Apa Iya? Nih, Coba Bikin, Cuma Modal Galon Bekas Le Minerale

Cara Membuat:

1. Siapkan galon bekas Le Minerale, potong bagian motif gelombang paling atas pada galon Le Minerale.

2. Potong menggunakan gunting atau gergaji, ratakan dengan gunting, bagian bawah dilapisi dengan kain perca secara melingkari seluruh sisi.

3. Diatas varian kain perca diberi lagi lem tembak lalu beri spon glitter mengikuti arah gelombang kain perca.

4. Buat lubang pada salah sisi, buat 2 lubang searah berlawanan.

5. Tempelkan renda diatas kain perca pas, tempelkan juga spon glitter pada bagian tutup galon bekas Le Minerale.

6. Tempelkan juga varian bunga pada salah satu sisi untuk hiasan tempat tisu rol.

Baca Juga: MUDAH DAN UNIK! DIY Cara Membuat Vas Bunga Dari Koran Bekas, Bisa Untuk Dekorasi Rumah dan Tugas Sekolah

7. Tempelkan lagi renda pada bawah kepala tutup botol.

8. Sematkan lidi pada 2 lubang, sematkan dibagian dalam galon Le Minerale, jangan lupa tisu sudah dalam keadaan masuk pada lidi yang mau disematkan.

9. Tempelkan tempat tisu pada dinding toilet Anda, atau bisa Anda letakkan didapur Anda untuk lap piring Anda.

Cuma modal galon bekas Le Minerale bisa jadi tempat tisu estetik, tak cuma jadi tempat tisu saja, Anda bisa jadikan berbagai aneka kerajinan bermanfaat bagi Anda dan sekitar Anda.

Itulah tadi cara membuat tempat tisu rol cuma dari bahan galon bekas Le Minerale, tak perlu menggunakan bahan mahal jika bisa dari barang bekas seperti galon bekas Le Minerale.

Semoga bermanfaat.***

Author : Nurulfitriana Ramadhani

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipisicing elit. Excepturi doloribus unde molestias laborum delectus adipisci, eos repellat in debitis cum impedit numquam, architecto, facilis.