BERITASUKOHARJO.com - Menjelang PPDB 2023, berikut ini akan diberikan rekomendasi 10 SMA, MA, dan SMK terbaik di Sleman berdasarkan nilai UTBK 2022.
LTMPT merupakan penyelenggara UTBK atau Ujian Tulis Berbasis Komputer untuk calon mahasiswa lulusan SMA, MA, dan SMK melalui jalur seleksi SPMB dan mandiri.
Salah satu sekolah di Sleman bahkan masuk dalam ranking 20 besar nasional. Selain itu, terdapat 5 sekolah yang masuk 10 besar ranking provinsi berdasarkan nilai UTBK 2022 tersebut.
Dikutip BeritaSukoharjo.com melalui laman LTMPT telah merangkum detail informasi 10 SMA, MA, dan SMK terbaik di Sleman berdasarkan nilai UTBK 2022 yaitu:
Peringkat 10: MAN 3 SLEMAN
- Total nilai UTBK 2022 sebesar 540,274
- Mendapatkan ranking ke-376 nasional
- Mendapatkan ranking ke-35 provinsi
Peringkat 9: SMKN 2 DEPOK
- Total nilai UTBK 2022 sebesar 545,668
- Mendapatkan ranking ke-312 nasional
- Mendapatkan ranking ke-32 provinsi
Peringkat 8: SMAN 2 NGAGLIK
- Total nilai UTBK 2022 sebesar 566,439
- Mendapatkan ranking ke-150 nasional
- Mendapatkan ranking ke-22 provinsi
Peringkat 7: SMAN 1 PAKEM
- Total nilai UTBK 2022 sebesar 568,097
- Mendapatkan ranking ke-140 nasional
- Mendapatkan ranking ke-19 provinsi
Peringkat 6: SMAN 1 MLATI
- Total nilai UTBK 2022 sebesar 579,749
- Mendapatkan ranking ke-102 nasional
- Mendapatkan ranking ke-18 provinsi
Peringkat 5: SMAN 1 DEPOK
- Total nilai UTBK 2022 sebesar 593,477
- Mendapatkan ranking ke-55 nasional
- Mendapatkan ranking ke-10 provinsi
Peringkat 4: SMAS KOLESE DE BRITTO DEPOK
- Total nilai UTBK 2022 sebesar 594,617
- Mendapatkan ranking ke-51 nasional
- Mendapatkan ranking ke-9 provinsi
Peringkat 3: SMAN 1 SLEMAN
- Total nilai UTBK 2022 sebesar 599,910
- Mendapatkan ranking ke-42 nasional
- Mendapatkan ranking ke-7 provinsi
Baca Juga: Taeyang BIGBANG x Jimin BTS Jadi Sejarah Rilisnya Album Down to Earth di Awal 2023, Begini Kisahnya
Peringkat 2: SMAN 1 KALASAN
- Total nilai UTBK 2022 sebesar 600,355
- Mendapatkan ranking ke-41 nasional
- Mendapatkan ranking ke-6 provinsi
Peringkat 1: SMAN 1 GODEAN
- Total nilai UTBK 2022 sebesar 621,865
- Mendapatkan ranking ke-18 nasional
- Mendapatkan ranking ke-4 provinsi
Itu tadi adalah informasi mengenai rekomendasi SMA, MA, dan SMK terbaik di Sleman berdasarkan nilai UTBK 2022. Daftar tersebut bisa kamu jadikan patokan dalam PPDB 2023 mendatang.***
List 10 SMA, MA, dan SMK terbaik di Sleman untuk kamu jadikan acuan dalam PPDB 2023 mendatang, didasarkan dari nilai UTBK 2022.
by Risqi Nurtyas Sri Wikanti